Kecamatan Manisrenggo memiliki banyak potensi yang dapat diangkat dan dikembangkan, antara lain adalah potensi kesenian dan potensi lahan bumi yang berlimpah ruah. Dari potensi lahan bumi yang berlimpah ruah yang ada di Manisrenggo tersebut, maka Pemerintah Kabupaten Klaten mengadakan Festival Gelar Budaya Bumi Loh Jinawi di Manisrenggo.
Pada tahun 2024 ini Gelar budaya bumi loh jinawi ini kembali di laksanakan pada Selasa Kliwon 10 September 2024.16 Desa di Kecamatan Manisrenggo turut memeriahkan dengan menampilkan atraksi seni dan membawa Gunungan yang berisi hasil pertanian.Tidak lupa para Peternak membawa gerobak dengan sapi sapi yang gemuk dan kejar.
Sejumlah organisasi masyarakat di libatkan demi suksesnya kegiatan ini. Ada beberapa titik yang menjadi pokok dalam pengaman jalur dan pengaturan arus lalu lintas. Senkom Mitra Polri Kecamatan Manisrenggo di percaya panitia untuk mengkondisikan arus lalu lintas agar tidak memasuki arena kegiatan ini.
Ketua Senkom Mitra Polri Kecamatan Manisrenggo Teguh Purwanto mengatakan kami telah menyiapkan anggota untuk membantu kelancaran kegiatan Kirab budaya loh jinawi Manisrenggo 2024 ini . Kami menurunkan Puluhan personil yang mampu mengatur dan mengarahkan para pengguna jalan agar mematuhi perintah dari petugas paparnya. .
Selain itu, karnaval juga diikuti oleh Camat dan Muspika serta para kepala desa beserta istri/suami dengan menunggang kereta kuda. Disertai para anggota Koramil dan perangkat desa setempat serrta
Posting Komentar